Dinosaurus muncul pertama kali sekitar 225 juta tahun yang lalu pada Zaman Trias. Binatang ini terus hidup sampai Zaman Jura dan berkembang menjadi raksasa pada Zaman Kapur. Sekitar 65 juta tahun yang lalu, pada
akhir Zaman Kapur, dinosaurus lenyap dari muka bumi.
Bumi mulai terbentuk kira-kira 4,5 milyar tahun yang lalu. Makhluk hidup muncul sekitar 3,5 milyar yang lalu. | Sampai 600 juta tahun silam yang ada baru binatang sederhana seperti bunga karang dan ubur-ubur. |
| |
Invertebrata seperti trilobita hidup dari 570 juta hingga 300 juta tahun yang lalu pada Masa Paleozoikum. | Binatang bertulang belakang, disebut vertebrata muncul pada Zaman Devon. Diantaranya ikan pertama. |
| |
Pada Zaman Karbon muncullah tetumbuhan Amfibi seperti katak adalah binatang pertama yang merayapi daratan. | Pada akhir Zaman Karbon ada amfibi lebih banyak lagi, dan reptilia pertama mulai muncul. |
| |
Pada awal Zaman Trias ada banyak reptilia dan dinosaurus, bersama dengan mamalia pertama. | Zaman Jura adalah masa jaya dinosaurus ; waktu itu ada banyak alosaurus, stegosaurus dan apatosaurus. |
| |
Dinosaurus terus berevolusi. Pada Zaman Kapur Tiranosaurus dan Triseratops muncul untuk pertama kali. | Semua dinosaurus sudah lenyap pada Masa Kenozoikum, dan sudah ada mamalia besar seperti misalnya mamut. |
| |
Penemuan burung primitif tahun 1861 Archaeopteryx pertamakalinya memberi petunjuk kekerabatan erat antara dinosaurus dan burung. Selain adanya kesan bulu yang memfosil, Archaeopteryx sangat mirip dinosaurus pemangsa berukuran kecil Compsognathus. Sejak itu penelitian telah mengidentifikasi dinosaurus theropoda paling mungkin sebagai moyang langsung dari burung; kebanyakan paleontolog sekarang menganggap burung sebagai satu-satunya dinosaurus yang masih bertahan, dan beberapa menyarankan bahwa dinosaurus dan burung mesti dikelompokkan dalam satu kelas biologi.[1] Selain burung, buaya adalah kerabat dekat lain dari dinosaurus yang bertahan sampai kini.. Seperti dinosaurus dan burung, buaya juga anggota Archosauria, kelompok reptil yang muncul pertama kali pada periode Perm sangat tua dan mendominasi pada periode Trias tengah.
Selama paruh pertama dari abad ke 20, banyak komunitas ilmuwan percaya dinosaurus sebagai hewan berdarah dingin yang bodoh dan lambat. Namun, banyak penelitian yang dilakukan sejak tahun 1970-an (disebut renaisans dinosaurus) telah mendukung pandangan bahwa dinosaurus adalah binatang yang aktif dengan metabolisme yang tinggi dan adaptasi yang beragam untuk interaksi sosial. Perubahan yang dihasilkan pada pemahaman ilmiah tentang dinosaurus lambat laun tersaring menjadi kesadaran populer.
Sejak fosil dinosaurus pertama dikenali pada awal abad sembilan belas, rangka dinosaurus yang dirangkai menjadi pertunjukan yang poluler di museum-museum di seluruh dunia. Dinosaurus menjadi budaya dunia dan terus populer. Mereka menjadi topik di buku-buku terlaris dan film-film (paling dikenal Jurassic Park), dan penemuan-penemuan baru secara teratur diungkapkan di media
Istilah "dinosaurus" (Inggris, dinosaur) dikemukakan tahun 1842 oleh Sir Richard Owen dan bersal dari bahasa Yunani δεινός (deinos) "mengerikan, kuat, hebat" + σαῦρος (sauros) "kadal". Istilah dinosaurus kadang-kadang digunakan secara tidak resmi untuk menggambarkan reptil prasejarah lain seperti pelycosaurus Dimetrodon, pterosaurus yang bersayap, serta ichthyosaurus, plesiosaurus dan mosasaurus, meskipun tak satupun dari hewan-hewan ini yang merupakan dinosaurus.
Jenis-Jenis nya Gann
Ankylosaurus
Archeopteryx
Model Archaeopteryx lithographica sebagai pajangan di Museum Universitas Oxford. | ||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| ||||||||||||
Spesies | ||||||||||||
A. lithographicaMeyer, 1861 |
Brontosaurus
Brontosaurus | ||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Kerangka Brontosaurus oleh O.C. Marsh | ||||||||||||||||||
Status konservasi | ||||||||||||||||||
Punah (fosil) | ||||||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||||
| ||||||||||||||||||
Nama binomial | ||||||||||||||||||
Apatosaurus excelsus (Marsh, 1879) vide Riggs, 1903 | ||||||||||||||||||
Sinonim | ||||||||||||||||||
|
Caudipteryx
?
Caudipteryx | ||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contoh dari Caudipteryx zoui. | ||||||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||||
| ||||||||||||||||||
Spesies | ||||||||||||||||||
C. zoui Ji et al., 1998 (Spesies jenis) C. dongi Zhou & Wang, 2000 |
Compsognathus
Giganotosaurus
Massospondylus
?
Massospondylus | ||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Status konservasi | ||||||||||||||||||
Punah (fosil) | ||||||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||||
| ||||||||||||||||||
Nama binomial | ||||||||||||||||||
Massospondylus carinatus (Owen, 1854) |
Megalodon
Megalodon Rentang fosil: Miocene – Pliocene | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Gigi Megalodon. | ||||||||||||||||
Status konservasi | ||||||||||||||||
Punah (fosil) | ||||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||
| ||||||||||||||||
Nama binomial | ||||||||||||||||
Carcharodon megalodon Agassiz, 1843 |
Plesiosauria
?
Plesiosauria Rentang fosil: Triasik Akhir – Kretasius Akhir | ||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Rekonstruksi Plesiosaurus. | ||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||
| ||||||||||
Suborder | ||||||||||
Plesiosauroidea Pliosauroidea |
Plesiosaurus
?
Plesiosaurus Rentang fosil: Jurasik Awal | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||
| ||||||||||||||||
Species | ||||||||||||||||
|
Plesiosaurus hidup pada masa awal periode Jurasik. Temuan tulang fosilnya yang hampir sempurna ditemukan di Inggris dan Jerman. Ia memiliki kepala yang kecil, leher panjang dan ramping, tubuh berbentuk kura-kura, ekor pendek, serta 2 pasang kaki berbentuk dayung yang panjang.
Pteranodon
?
Pteranodon Rentang fosil: Mid-Late Cretaceous | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Pteranodon sternbergi | ||||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||
| ||||||||||||||||
Species | ||||||||||||||||
|
Quetzalcoatlus
Seismosaurus
Seismosaurus adalah sejenis dinosaurus sauropoda (dinosaurus berleher panjang) dari genus Diplodocus. Panjangnya lebih dari 40 meter. Dinosaurus ini hidup di Amerika Selatan dan Asia Timur pada periode Jurassic akhir, sekitar 155.000.000 tahun sebelum Masehi.
Stegodon
?
Stegodon Rentang fosil: Pliosen – Pleistosen | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||
|
Terdapat dua belas spesies Stegodon:
- Stegodon elephantoides (Myanmar, Jawa)
- Stegodon sompoensis (Sulawesi, Indonesia)
- Stegodon aurorae (Jepang) – Stegodon Aurora
- Stegodon ganesha (India, Pakistan)
- Stegodon insignis (Pakistan)
- Stegodon zdanski (Tiongkok)
- Stegodon orientalis (Tiongkok, Jepang) – Oriental Stegodont
- Stegodon shinshuensis (Jepang) – Japanese Stegodont
- Stegodon trigonocephalus (Jawa, Indonesia)
- Stegodon sondaari (Flores, Indonesia)
- Stegodon tetrabelodon syrticus (Shabi, Libya)
- Stegodon florensis (Flores, Indonesia)
Stegosaurus
?
Stegosaurus | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Fossil skeleton, National Museum of Natural History | ||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||
| ||||||||||||||
Species | ||||||||||||||
|
Stegosaurus | |
---|---|
Terjemahan | “roof-lizard” |
Tipe | armored dinosaur |
Panjang | 30′ (9m) |
Tinggi | 13′ (4m) |
Berat | 5.5 tons |
Gerakan | quadruped |
Era | Jurassic |
Umur | 155 to 145 million years ago |
Diet | Herbivore |
Lingkungan | grassless savanna |
Penyebaran | North America |
Triceratops
Tyrannosauridae
?
Tyrannosauridae | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||
| ||||||||||||||
Genera | ||||||||||||||
(lihat di bawah) |
Tyrannosauridae dulunya diklasifikasikan dalam bangsa carnosauria bersama dengan theropod, namun penelaahan filogenetik akhir-akhir ini menentukan bahwa tyrannosauridae berada dalam kelompok coelurosaur, sebuah kelompok yang juga termasuk ornithomimid dan maniraptora.
Tyrannosauridae memiliki keterkaitan yang lebih besar dengan dromaeosaurid daripada hewan pemangsa besar lain seperti allosarid.
Ciri-ciri tyrannosauridae adalah tengkorak yang lebar dan besar, leher yang pendek dan keras, serta lengan yang hanya mempunyai dua digit.
- Berat: lebih dari 6,4 ton
- Panjang: lebih dari 14 meter (lebih dari 46 kaki)
- Lokasi/Tempat: Eropa Barat, Amerika Utara, Asia Tengah dan Timur (tergantung spesies)
- Zaman: Cretaceous Akhir
Tyrannosaurus Rex
Tyrannosaurus rex | ||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Fosil tulang di National Museum of Natural History, Washington, DC | ||||||||||||||
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||
| ||||||||||||||
Nama jenis | ||||||||||||||
Tyrannosaurus rex Osborn, 1905 |
deskripsi
Meskipun tubuh dan kepalanya amat besar tyrannosaurus memiliki suatu kejanggalan, yaitu tangannya yang amat kecil. Tyrannosaurus kemungkinan memakainya untuk bangkit dari tanah saat berbearing. Selain itu ada sedikit bukti kalau mereka memiliki bulu. Tengkorak tyrannosaurus sendiri panjangnya kurang lebih 1,5 meter (sekitar 5 kaki). Rahangnya memiliki gigi yang amat besar sepanjang kurang lebih 15 cm (terbesar). Panjang tubuh monster ini kemungkinan sekitar 12-13 meter.perilaku
tyrannosaurus kemungkinan berperilaku sama seperti buaya dan dan reptil modern lainnya, hal ini diketahui dari bentuk otak mereka yang amat mirip dengan buaya dan aligator. Dalam catatan fosilnya juga ditemukan dedikit bukti perilaku sosial.Ultrasaurus
Ultrasaurus adalah dinosaurus kerabat Brontosaurus yang terbesar dalam jenisnya. Ultrasaurus berwarna hijau cerah, ukuran tubuh mencapai 30 meter. Sama dengan kerabat-kerabat leher panjang lainnya, dinosaurus ini merupakan jenis herbivora. Fosil paha yang ditemukan mencapai 9 meter.
Velociraptor
?
Velociraptor Rentang fosil: Late Cretaceous | ||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Klasifikasi ilmiah | ||||||||||||||||
| ||||||||||||||||
Species | ||||||||||||||||
V. mongoliensis Osborn, 1924 |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar